Samsung Galaxy Note 3 (Foto: The Verge) |
Dikabarkan The Verge, Galaxy Note 3 memiliki 2 versi yaitu versi prosesor Snapdragon yang dijual pada negara yang memiliki koneksi LTE dan Exynos untuk negara yang tidak memilki koneksi LTE.
Samsung menggunakan layar Super AMOLED sebesar 5,7 inch, RAM berkapasitas 3GB, Kamera 13MP, internal 16/32GB, slot microSD, dan memiliki berat 168g dan ketipisan 8.3mm. Samsung juga mengatakn bahwa phablet ini dapat merekam video dengan resolusi 4K.
Samsung juga menghadirkan sejumlah fitur baru termasuk pada S-Pen yang menjadi ciri khas seri Galaxy Note seperti dihadirkannya Air Command yang berisi Action Memos, Pen Window, S Finder, dan Scrapbook. Beberapa fitur yang ditingkatkan kemampuannya juga terdapat pada fitur Multi Windows.
Samsung Galaxy Note 3 menggunakan sistem operasi Android terbaru 4.3 Jelly Bean. Casing Galaxy Note 3 sendiri masih menggunakan plastik namun pada bagian belakang, Galaxy Note 3 menggunakan bahan kulit imitasi.
Galaxy Note 3 memiliki 3 pilihan warna yaitu Jet black, classic white, dan blush pink Samsung mengatakan Galaxy Note 3 akan mulai dijual dipasaran pada 25 September di 149 Negara (sudah dijual di seluruh dunia sekitar Oktober 2013).
Samsung juga menghadirkan sejumlah fitur baru termasuk pada S-Pen yang menjadi ciri khas seri Galaxy Note seperti dihadirkannya Air Command yang berisi Action Memos, Pen Window, S Finder, dan Scrapbook. Beberapa fitur yang ditingkatkan kemampuannya juga terdapat pada fitur Multi Windows.
Samsung Galaxy Note 3 menggunakan sistem operasi Android terbaru 4.3 Jelly Bean. Casing Galaxy Note 3 sendiri masih menggunakan plastik namun pada bagian belakang, Galaxy Note 3 menggunakan bahan kulit imitasi.
Galaxy Note 3 memiliki 3 pilihan warna yaitu Jet black, classic white, dan blush pink Samsung mengatakan Galaxy Note 3 akan mulai dijual dipasaran pada 25 September di 149 Negara (sudah dijual di seluruh dunia sekitar Oktober 2013).
0 komentar:
Post a Comment
Peraturan Komentar:
1. Dilarang mengucapkan kata-kata kasar.
2. Dilarang mengucapkan kata-kata yang berbau Pornografi dan SARA.
3. Dilarang saling menghina user/pengguna yang berkomentar.
4. Diharapkan tidak berkomentar diluar topik atau Out Of Topic (OOT).
5. Dilarang keras melakukan promosi barang ataupun jasa. Teknoworld bukanlah Forum Jual Beli.
6. Dilarang menulis "LINK HIDUP" pada komentar.
6. Bila masih ada yang melanggar, maka komentar akan DIHAPUS
Teknoworld berhak untuk meninjau komentar yang masuk. Jika dinilai tidak layak dan tidak pantas, maka komentar akan DIHAPUS. Peraturan dapat berubah sewaktu-waktu
Kunjungi Teknoworld untuk mendapatkan update seputar berita teknologi.