Diwartakan dari TechRadar, Galaxy Music ini akan hadir dalam 2 versi yaitu versi Single SIM dan Dual SIM.
Gambar yang diperkirakan adalah Galaxy Music (Foto: TechRadar) |
Selain gambar, beberapa spesifikasi juga bocor kepada publik yaitu Layar Capasitive Touchscreen sebesar 3 Inch, Prosesor 850MHz, RAM 512MB, Memori Internal 4GB, Kamera 3MP dan Kamera Depan (Tidak diketahu resolusinya), OS Android 4.0 Ice Cream Sandwich dan 2 buah Speaker yang berada ditampak depan ponsel.
Galaxy Music ini diperkirakan akan mendapatkan update 4.1 Jelly Bean dan kabarnya akan diluncurkan pada 11 Oktober 2012.
Sumber: TechRadar
No comments:
Post a Comment
Peraturan Komentar:
1. Dilarang mengucapkan kata-kata kasar.
2. Dilarang mengucapkan kata-kata yang berbau Pornografi dan SARA.
3. Dilarang saling menghina user/pengguna yang berkomentar.
4. Diharapkan tidak berkomentar diluar topik atau Out Of Topic (OOT).
5. Dilarang keras melakukan promosi barang ataupun jasa. Teknoworld bukanlah Forum Jual Beli.
6. Dilarang menulis "LINK HIDUP" pada komentar.
6. Bila masih ada yang melanggar, maka komentar akan DIHAPUS
Teknoworld berhak untuk meninjau komentar yang masuk. Jika dinilai tidak layak dan tidak pantas, maka komentar akan DIHAPUS. Peraturan dapat berubah sewaktu-waktu
Kunjungi Teknoworld untuk mendapatkan update seputar berita teknologi.