Monday, November 28, 2016

Sosial Media, Apa Positif Negatifnya?

Facebook
Sosial media saat ini sudah menjadi salah satu bagian yang tidak terpisahkan dari kehidupan manusia, di era modern seperti sekarang. Bahkan, ada yang rutin mencek profil sosial media mereka, setiap pagi.

Sosial media sendiri memiliki beberapa manfaat, termasuk juga efek negatif yang diberikannya. Beberapa orang pun ada yang sadar akan itu, meskipun ada juga yang justru menyalahgunakan sosial media untuk kepentingan yang melanggar peraturan maupun etika.

Bagi saya pribadi, sosial media perlu diakui cukup bermanfaat, disisi lainnya sendiri memiliki efek negatif yang 'ditularkan' kepada saya sendiri.

Apa saja itu? Ini dia!

Dampak Positif

1. Menambah teman

Melalui sosial media, saya bisa menambah teman-teman baru, terutama yang memiliki hobi dan kegiatan yang sama

2. Sebagai sarana promosi dan informasi

Sejujurnya, Teknoworld ini sendiri juga dipromosikan ke akun sosial media saya sendiri. Tujuannya, untuk memberikan informasi kepada publik, sekaligus mengenalkannya. Selain itu, saya sendiri juga sering untuk menyebarkan informasi kepada teman lain di sosial media.

3. Tempat untuk berbagi ide atau pemikiran

Saat ini sendiri, saya sering memanfaatkan sosial media, terutama Facebook pribadi untuk memberikan pemikiran maupun ide yang dituangkan dalam bentuk tulisan maupun gambar.

Dampak Negatif

Mau tahu dampak negatif yang saya terima dan lebih lengkapnya? Baca di Facebook saya ini!

Written by

Founder Teknoworld dan Author di WinPoin.com yang suka banget dengan info teknologi paling terbaru Mau tanya-tanya atau ngobrol? Cukup follow Twitter @indrakrisnadi

0 komentar:

Post a Comment

Peraturan Komentar:

1. Dilarang mengucapkan kata-kata kasar.
2. Dilarang mengucapkan kata-kata yang berbau Pornografi dan SARA.
3. Dilarang saling menghina user/pengguna yang berkomentar.
4. Diharapkan tidak berkomentar diluar topik atau Out Of Topic (OOT).
5. Dilarang keras melakukan promosi barang ataupun jasa. Teknoworld bukanlah Forum Jual Beli.
6. Dilarang menulis "LINK HIDUP" pada komentar.
6. Bila masih ada yang melanggar, maka komentar akan DIHAPUS

Teknoworld berhak untuk meninjau komentar yang masuk. Jika dinilai tidak layak dan tidak pantas, maka komentar akan DIHAPUS. Peraturan dapat berubah sewaktu-waktu

Kunjungi Teknoworld untuk mendapatkan update seputar berita teknologi.

© 2012-2015 Teknoworld | The Indonesian Tech Portal. All rights resevered |